Bagaimana Cara Mencegah Timbulnya Jerawat
Bagaimana Cara Mencegah Timbulnya JERAWAT !!! Pada umumnya jerawat terjadi ketika seseorang berada pada usia 12-25 tahun. Pria lebih sering terkena dampak daripada wanita. Jerawat yang terjadi pada kulit perlu dilakukan terapi pengobatan untuk mencegah terjadinya bekas. Jerawat umumnya mempengaruhi wajah tetapi juga bisa mempengaruhi punggung, leher, dan dada. Tingkat keparahan dapat berkisar dari ringan …